News
Loading...

Model Kebaya Modern 2015

Model Kebaya Modern 2015

Model Kebaya Modern 2015


Model Kebaya Modern 2015- Tahun 2015 mungkin banyak yang akan melakukan acara resmi yang mewajibkan kaum perempuan utuk memakai kebaya. Tapi bukan sembarang kebaya, kebaya modern nan trendy wajib menjadi salah satu pertimbangan dalam berbusana.

Banyak model kebaya yang ditawarkan dipasaran, tapi jangan terjebak oleh penampilan yang unik dan memikat karena bisa saja model kebaya tahun ini berubah drastis atau malah tidak mengalami perubahan apaapa.

Berikut ini kami memberikan beberapa pilihan Model Kebaya Modern 2015 yang bisa anda jadikan referensi untuk berbusana kebaya.

1. Kebaya untuk Acara Resmi dan Formal
Kebaya untuk Acara Wisuda
Kebaya untuk Acara Wisuda [youtube.com]
Kebaya ini cocok untuk dipakai pada acara acara resemi dan formal seperti acara wisuda biasanya mereka akan menggunakan kebaya pada sat acara tersebut. Jadi pilihan kebaya ini sangat cocok untuk para wisudawati jika ingin terlihat menawan ketika wisuda.
2. Kebaya untuk Pesta dan Makan Malam
Kebaya untuk Pesta
Kebaya untuk Pesta [herbalkesehatan.com]
Untuk makan malam yang romantis tidak ada salahnya menggunakan kebaya ini, ataupun untuk pesta pesta pernikahan yang glamour. Tentu saja anda akan terlihat luar biasa didalam balutan kebaya yang super indah ini. Kebaya ini bisa menjadi pengganti gaun 
3. Klasik dengan Sentuhan Modern
Klasik dengan Sentuhan
Klasik dengan Sentuhan [pinterest.com]
Kebaya ini memadukan antara model klasik dan modern dengan hasil yang sangat luar biasa. Model ini menjadi model kebaya 2015 yang akan trend dan menjadi incaran kaum hawa karena dan menarik banyak perhatian pecinta kebaya.
4. Kebaya Lengan Pendek
Kebaya Lengan Pendek
Kebaya Lengan Pendek [pinterest.com]
Kebaya dengan lengan pendek menjadi yang cukup populer pada tahun 2015. Model yang seperti ini akan banyak digemari oleh para remaja dan biasa digunakan untuk acara perpisahan sekolah. Itu karena desain kebaya dengan lengan pendek sangat simpel dan tidak ribet serta sangat fleksibel.
5. Kebaya Lengan Panjang
Kebaya Lengan Panjang
Kebaya Lengan Panjang [www.verongallery.com]
Kebaya dengan lengan yang panjang banyak digunakan wanita-wanita yang sudah mapan. Denganmodel yang lebih elegan dan desain yang menarik dan tentu harganya juga cukup mahal. Biasanya kebaya dengan lengan yang panjang dipasangkan lengan bahan untuk bawahannya yang panjang juga supaya terlihat serasi.
Share on Google Plus

About Alfa Johan

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments :

Post a Comment